Rata-rata artis yang diinginkan produser MBC Shin Jung Soo untuk “I Am A Singer 2” adalah mereka yang saat ini merupakan daftar idol untuk acara KBS 2TV “Immortal Song 2”.
Pada 24 Mei, produser Shin tampil di program acara MBC Radio dan mengungkapkan pemikirannya mengenai “I Am A Singer 2″, dia berkata,
“Jika season kedua resmi dimulai, akan ada waktu dimana semua member akan diambil pada waktu yang sama. Salah satu kartu yang mungkin digunakan pada season kedua atau ketiga meliputi para penyanyi muda berbakat seperti IU, Taeyeon SNSD, Hyorin SISTAR, dan lainnya.“
Kebanyakan penyanyi idola yang produser Shin inginkan baru saja menyelesaikan syuting dari episode kedua “Immortal Song 2″.
Wakil produksi “Immortal Song” menyatakan, “Meskipun kami tahu mereka sangat bertalenta, kami tidak tahu bahwa ini akan menjadi seperti ini. Pada keseluruhan kompetisi, ini benar-benar sangat kompetitif dan ini sangat sulit untuk menentukan siapa yang terbaik. Respon dari para penonton juga sangat meledak.”
Berikut teaser dari “Immortal Song 2″!
teaser immortal song 2
teaser immortal song 2
Tidak ada komentar:
Posting Komentar